{Cara Membuat Untuk Pemula! Ogura Mocca Fountain

Ogura Mocca Fountain.

Ogura Mocca Fountain Cara membuatnya tidak sulit Ogura Mocca Fountain menggunakan 14 bahan dan 6 langkah. Berikut cara membuat nya.

Bahan yang diperlukan Ogura Mocca Fountain

  1. Dibutuhkan Bahan A.
  2. Siapkan 75 ml susu UHT + coffee Nescafe clasicc bubuk (mix).
  3. Siapkan 78 gr unsalted butter (lelehkan).
  4. Siapkan 3 lembar keju.
  5. Dibutuhkan 5 butir kuning telur.
  6. Siapkan 1 butir telur.
  7. Siapkan 65 gr tepung terigu protein rendah.
  8. Dibutuhkan 15 gr tepung maizena.
  9. Dibutuhkan 2 tetes pasta mocca.
  10. Dibutuhkan 2 tetes pasta pandan.
  11. Dibutuhkan Bahan B.
  12. Siapkan 5 butir putih telur.
  13. Siapkan 2 ml cream of tar tar.
  14. Dibutuhkan 110 gr gula pasir.

Langkah Pembuatan Ogura Mocca Fountain

  1. Pertama panaskan oven suhu 170°C api atas bawah. Kemudian jangan lupa menggunakan loyang lebih besar isi dengan air sekitar 1-2 cm (teknik Au Bain Marie). Biarkan oven dan loyang panas sampai suhu stabil..
  2. Tim dahulu unsalted butter bersamaan dengan keju. Diamkan hingga dingin sebelum dicampur kedalam adonan bahan A..
  3. Bahan A : Campurkan kuning telur, telur utuh, campuran susu UHT dan coffee nescafe, butter dan keju. Aduk dengan menggunakan whisk sampai adonan benar2 tercampur lalu masukkan tepung terigu dan maizena yang sudah diayak. Aduk hingga tercampur. Bagi 2 adonan. Beri masing2 adonan pasta mocca dan pandan. Sisihkan.
  4. Kocok dengan mixer kecepatan paling rendah putih telur dan cream of tar tar. Saat pertama mixer putih telur dan cream of tar tar berbusa masukkan sedikit demi sedikit gula pasir. Mixer sampai adonan softpeak. Sishkan.
  5. Campurkan bahan B kedalam masing2 adonan bahan A. Aduk hingga merata (jng terlalu lama mengaduk) gunakan whisk..
  6. Setelah itu masukkan kedalam loyang fountain. Panggang dengan cara Au Bain Marie. Suhu 170°C api atas bawah selama 70 menit..

Related Posts

0 Response to "{Cara Membuat Untuk Pemula! Ogura Mocca Fountain"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

close